Menu

Mode Gelap

Lifestyle · 4 Mar 2023 10:36 WIB

Dulu Kekar Berisi, Netizen Kini Soroti Kenaikan Berat Badan Ammar Zoni


 Dulu Kekar Berisi, Netizen Kini Soroti Kenaikan Berat Badan Ammar Zoni Perbesar

Faktaseleb – Aktor Ammar Zoni kini memiliki tubuh yang gemuk. Kenaikan berat badan yang dialami Ammar Zoni ini sendiri terlihat jelas dari sejumlah unggahannya di akun Instagram sang istri, Irish Bella.

Ketika masih aktif bermain sinetron, Ammar Zoni memiliki tubuh yang kekar dan ideal, hal ini membuatnya mendapat kritikan dari segelintir netizen.

Netizen menilai hal ini tak selaras karena Ammar Zoni disebut memiliki usaha tempat gym.

“Padahal katanya punya tempat gym, terus rajin ngegym bareng kok malah jadi gitu?” sebut salah satu netizen.

Namun, netizen yang lain menganggap hal tersebut merupakan hal positif yang menandakan pernikahan Ammar Zoni dan Irish Bella bahagia.

“Itu artinya dia bahagia sejak menikah gaeess karena badannya membengkak,” bela salah satu netizen di kolom komentar.

Ammar dan Irish menikah pada 28 April 2019. Mereka telah dikaruniai dua anak, yakni Air Rumi Akbar dan juga Ara Puti Sabai Akabar.

Artikel ini telah dibaca 40 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Ayah Ammar Zoni Meninggal dunia Akibat Kanker Hati Stadium Akhir

22 January 2024 - 10:54 WIB

Kiky Saputri Umumkan Hamil Anak Pertama

11 January 2024 - 10:38 WIB

Teuku Ryan Akui Ada Masalah Rumah Tangga dengan Ria Ricis

10 January 2024 - 12:07 WIB

Pamela Bowie Pamerkan Anak pertama di Hari Natal

28 December 2023 - 11:59 WIB

Anak Rizky Billar dan Lesti Kejora ganti nama jadi Levian

27 December 2023 - 11:24 WIB

Nikita Mirzani Berterima Kasih ke Gibran usai nonton Debat Cawapres

23 December 2023 - 16:39 WIB

Trending di Artis