Menu

Mode Gelap

Lifestyle · 25 Feb 2023 09:17 WIB

Kerap Dihujat, Reza Arap Malah Kasian dengan Haters-nya


 Kerap Dihujat, Reza Arap Malah Kasian dengan Haters-nya Perbesar

Faktaseleb – Menjadi seorang publik figur pastinya seseorang harus siap menghadapi haters, yang kerap menjadi momok bagi sebagian selebritis. Salah satu yang kerap diganggu oleh para haters adalah Reza Arap.

Sosok yang namanya mulai dikenal sejak dirinya menjadi gamers ini sering mendapatkan hujatan dari para pembencinya.

Namun, seorang yang tergabung dalam grup musik Weird Genius ini tak terlalu ambil pusing dengan hujatan para haters-nya. Ia bahkan merasa kasian dengan orang-orang yang menghabiskan waktunya untuk memberikan komentar negatif kepadanya.

Hal ini diungkapkannya saat ia diundang ke channel YouTube Onadio Leonardo yakni ‘The Leonardo’s’, yang tayang pada hari Kamis, 23 Februari 2023.

Ketika ditanya oleh Onad apakah dirinya takut atau tidak dengan para haters, mantan suami Wendy Walters ini malah merasa kasihan denagn para haters-nya.

“Aku malah kasihan sama mereka (haters) tuh,” ujar Reza Arap (23/2/2023).

Penasaran dengan alasan dibalik pernyataan tersebut, Onad pun mempertanyakan hal tersebut ke Reza Arap.

“Miskin. Bacotnya pake Android Rp700 ribu gitu. Kasihan,” jawab Arap.

Melihat pengakuan tersebut, pro-kontra pun terjadi diantara netizen.

“Haters = miskin, bener banget wkwkwk,” ujar @kurnia******.

“Pentingnya agama dan attitude,” kata @rez*****.

“Nggak usah menghina orang bro, roda (kehidupan) berputar,” @ghbr****.

Artikel ini telah dibaca 10 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Didatangi Massa, Klinik Kecantikan Tompi Diminta Dihancurkan Karena Hal Ini

29 September 2023 - 16:45 WIB

Klinik kecantikan milik Tompi didatangi warga yang ingin bangunan tersebut dihancurkan

Bertekad Untuk Sembuh, Tukul Arwana Jalani Terapi 2 Kali Seminggu

29 September 2023 - 14:48 WIB

Tukul Arwana rutin jalani terapi 2 kali seminggu

Wejangan Simon Cowell ke Putri Ariani yang Menjadi Juara 4 America’s Got Talent 2023

29 September 2023 - 14:29 WIB

Simon Cowell beri wejangan kepada Putri Ariani yang finish di posisi ke-4 AGT 2023

Ingin Lebih Dekat dengan Tuhan, Rendy Kjaernett Lanjutkan Pendidikan di Sekolah Tinggi Teologi

29 September 2023 - 09:10 WIB

Rendy Kjaernett putuskan lanjut pendidikan Teologi

Setuju dengan Pernyataan Mayang, Fuji Akui Banyak Rezeki Karena Adanya Sosok Gala Sky

27 September 2023 - 14:28 WIB

Fuji akui dirinya banyak rezeki berkat Gala Sky

Irish Bella dan Ammar Zoni Diisukan Akan Bercerai, Kuasa Hukum Bilang Begini

27 September 2023 - 10:55 WIB

Kuasa hukum tepis isu Ammar Zoni dan Irish Bella akan cerai
Trending di Artis