Menu

Mode Gelap

Barat · 24 Feb 2023 14:42 WIB

Menyandang Predikat Wanita dengan Follower Instagram Terbanyak, Selena Gomez Tak Bahagia


 Menyandang Predikat Wanita dengan Follower Instagram Terbanyak, Selena Gomez Tak Bahagia Perbesar

Faktaseleb – Baru-baru ini Selena Gomez resmi mmenyandang predikat sebagai wanita dengan jumlah follower Instagram terbanyak, menyusul Kylie Jenner.

Kylie Jenner yang memiliki jumlah follower sebanyak 380 juta, kini disusul Selena Gomez yang memiliki jumlah follower 382 juta.

Pada tahun 2019 lalu, mantan kekasih Justin Bieber ini sempat merasakan hal yang sama sebelum akhirnya disusul oleh Ariana Grande yang menjadi wanita dengan follower Instagram terbanyak.

Mengutip dari Vanity Fair baru-baru ini Selena Gomez mengakui ia memiliki asisten yang membantunya untuk mengelola dan mengunggah akun Instagramnya.

Asisten tersebut juga bertugas untuk memilah komentar-komentar yang bersifat membesarkan hati dan menyampaikan ke Selena Gomez. Karena ia merasa sakit jika membaca komentar negatif netizen.

“Orang-orang bisa menyebutku jelek atau bodoh dan aku kayak, ‘Terserah.’ Tapi, mereka melakukan yang lebih detail. Mereka menulis paragraf yang sangat spesifik dan kejam. Aku menangis terus-menerus karenanya. Aku selalu punya kecemasan,” terang Selena Gomez

Artikel ini telah dibaca 7 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Didatangi Massa, Klinik Kecantikan Tompi Diminta Dihancurkan Karena Hal Ini

29 September 2023 - 16:45 WIB

Klinik kecantikan milik Tompi didatangi warga yang ingin bangunan tersebut dihancurkan

Wejangan Simon Cowell ke Putri Ariani yang Menjadi Juara 4 America’s Got Talent 2023

29 September 2023 - 14:29 WIB

Simon Cowell beri wejangan kepada Putri Ariani yang finish di posisi ke-4 AGT 2023

Pecinta Harry Potter Berduka, Michael Gambon Pemeran Dumbledore Meninggal Dunia

29 September 2023 - 10:52 WIB

Michael Gambon meninggal dunia di usia 82 tahun

Setuju dengan Pernyataan Mayang, Fuji Akui Banyak Rezeki Karena Adanya Sosok Gala Sky

27 September 2023 - 14:28 WIB

Fuji akui dirinya banyak rezeki berkat Gala Sky

Irish Bella dan Ammar Zoni Diisukan Akan Bercerai, Kuasa Hukum Bilang Begini

27 September 2023 - 10:55 WIB

Kuasa hukum tepis isu Ammar Zoni dan Irish Bella akan cerai

Momen Ketika Nikita Willy Sedih Melihat Kondisi Anaknya yang Mengalami Tantrum

27 September 2023 - 10:06 WIB

Nikita Willy sedih akibat sang anak alami tantrum
Trending di Artis